Monthly Archives: September 2023

Bikin Bingung, Ini Perbedaan Cetak Brosur, Pamflet, Leaflet, Flyer

perbedaan brosur

Jujur saja, kalian pasti tidak tahu apa bedanya brosur, flyer, leaflet, dan pamflet. Selebaran kertas yang biasanya dibagikan oleh konter HP dan sales motor ini memang bikin pusing. Keempatnya kelihatan mirip, sama saja nyaris tidak ada bedanya. Namun, kalau sudah tahu pengertian dan ciri-cirinya pasti lebih mudah untuk membedakannya. Rupanya Ini Perbedaan Brosur, Pamflet, Leaflet, […]

Dus Nasi Kotak Bahan Food Grade Sudah Termasuk Laminasi

cetak dus nasi kotak

Punya usaha catering atau delivery order makanan? Awas, pastikan dulu dus nasi kotak yang kamu pilih sudah food grade. Apa itu kemasan food grade? Secara sederhana ini adalah bagian penting untuk mengetahui apakah kemasan yang dipakai untuk wadah makanan ini aman atau tidak. Ingat kesehatan konsumen itu nomor satu, jika ingin jualannya rame maka utamakan […]

Free Desain Cetak Kartu Nama Caleg Semua Partai Promo Murah

cetak kartu nama caleg

Mendekati momentum pemilu ready cetak kartu nama caleg, strategi kampanye baru yang layak dicoba tahun ini. Umumnya para tim sukses partai mengenalkan caleg dengan cara pasang banner atau baliho di pinggir jalan. Ya, cara ini memang populer tapi apakah begitu saja cukup? Bagaimana jika masyarakat tidak lewat di depan baliho yang Anda pasang? Hal semacam […]

Langganan Cetak Baliho Terdekat Harga Per Meternya Murah

cetak baliho terdekat

Sedang mencari jasa cetak baliho terdekat? Harvest Printing jawabannya. Di tempat percetakan kami, customer bisa memesan baliho secara offline maupun online. Lokasi kami ada di Kota Surabaya, tepatnya di Tenggilis Mejoyo, alamat lengkap sudah ada di Google Maps bisa langsung kalian cek langsung. Ingin order baliho tapi lokasi dari luar kota? Pesan online saja, kami […]

Panduan Memilih Ukuran Kalender Agar Tidak Salah Cetak, Catat!

ukuran kalender

Ingin mencetak kalender tapi tidak tahu ukuran yang pas? Silahkan baca panduan ini sampai selesai. Saat mencetak kalender, ukuran menjadi bagian yang cukup penting. Ini akan mempengaruhi tata letak dari kalender dan jumlah lembaran yang nantinya akan dicetak. Khususnya jika keperluan print jumlah banyak, kalau sampai salah ukuran pasti kita juga yang akan rugi. Oleh […]

Tempat Cetak Kalender Caleg Murah Kertas Duplex Promo 2024

cetak kalender caleg terdekat

Persiapkan souvenir pemilu kampanye partai Anda, order cetak kalender Caleg. Pilih jenis kertas termurah untuk stok jumlah banyak agar bisa dibagi-bagikan ke banyak orang. Mengenalkan Caleg dengan kalender sudah menjadi kebiasaan sejak lama di Indonesia. Mendekati momentum pemilu dan pilkada, banyak partai yang sebar kalender ke setiap RT untuk mendapatkan dukungan. Cara ini diakui menjadi […]

Order Cetak ID Card Terdekat dengan Tali Lanyard Custom Murah

cetak id card tali lanyard

Butuh kartu nama untuk acara atau identitas kantor? Pesan saja cetak id card di Harvest Printing. Kalian bisa memesan kartu nama secara custom dengan bahan kertas berkualitas lengkap dengan finishing tali lanyard siap pakai. Tali id card atau di Indonesia banyak yang menyebutnya tali lanyard adalah salah satu finishing terbaik untuk menggunakan kartu nama sebagai […]